Lampung Timur, Lampungvisual.com-
Tak kurang dari tujuh ratusan orang hadir tatkala Sekretaris Daerah Kabupaten Lampung Timur, Syahrudin Putera membuka acara Tasyakuran Laut dan Nadran yang di selenggarakan di Desa Muara Gading Mas Kecamatan Labuhan Maringgai Kabupaten Lampung Timur, Senin (30/04/2018).