Situbondo, Jawa Timur: Lampungvisual.com-
Kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-107 Kodim 0823/Situbondo, di Kecamatan Sumbermalang, Kabupaten Situbondo, masih terus berlangsung. Bahkan, tim mengejar target penyelesaian karena program TMMD sudah hampir selesai.
Dari beberapa titik sasaran fisik yang sudah berlangsung, Yakni membangun plengsengan di Desa Tlogosari, Sementara waktu untuk pekerjaan masih lebih mengutamakan penyelesaian Plengsengan. Sebab lokasi tersebut termasuk krusial sebagai jalur air. Ketika hujan deras.
Kopda Samsul Anggota satgas TMMD 107 menyampaikan, dengan tergabungnya di anggota satgas merasa senang, sebab bisa terjun langsung bersama masyarakat dalam membangun desa Tlogosari, ujarnya.(*)