Safari Ramadhan: Gubernur Apresiasi Bupati Tuba

TULANG BAWANG

LAMPUNG VISUAL.COM-Safari Ramadhan selain ajang silaturahmi, juga Wahana Membangun Komunikasi Rakyat dan Pemerintah, tradisi ini sangat dianjurkan karena memiliki efek yang sangat konstruktif baik bagi kehidupan individu maupun sosial. Seperti halnya Gubernur Lampung M.Ridho Ficardo, melakukan kunjungan Safari Ramadhan 1438 H/2017, ke Kabupaten Tulang Bawang (Tuba) yang dipusatkan di Gedung Serba Guna (GSG), Kamis (8/6/2017)

Loading

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *