Pemkab Tulangbawang Barat Gelar Musyawarah Perencanaan Pembangunan

TULANG BAWANG BARAT

Bidang Kesehatan, selain memberikan pelayanan kesehatan dasar kepada masyarakat tidak mampu seperti JKN, Pengembangan Puskesmas Rawat Inap, pengembangan dan pembangunan Rumah Sakit Daerah menjadi perhatian utama Pemerintah Daerah Kabupaten Tulang Bawang Barat agar pelayanan kesehatan kepada masyarakat dapat lebih
“Bidang  Perekonomian Rakyat, pada sektor pertanian, Kabupaten Tulang Bawang Barat memiliki potensi yang sangat besar, berupa lahan pertanian sawah irigani maupun non irigasi. Kabupaten Tulang Bawang Barat memiliki sawah irigasi teknis dengan luas perairan laut 8.127 ha dan non irigasi seluas 3.171 Ha yang kita terus tingkatkan produktifitasnya. Selain itu banyak memiliki komoditas yang lain seperti singkong, karet dan dan sawit. Di tahun 2019 ini, Pemerintah Kabupaten Tulang Bawang Barat telah memulai pembangunan Pasar Modern Pulung Kencana, sebagai pusat perekonomian di ibukota kabupaten. Diharapkan dengan pembangunan ini tingkat pertumbuhan ekonomi dapat lebih ditingkatkan,”pungkasnya.
Selain terkait infrastruktur juga dalam bidang Pemberdayaan Masyarakat dan Pembangunan Tiyuh, berkaitan dengan pemberdayaan masyarakat dan pembangunan tiyuh, Pemkab Tulang Bawang Barat di tahun 2019 ini telah menganggarkan Dana Desa sebanyak Rp. 89.161.665.000 (89 Milyar, 161 Juta, 665 Ribu Rupaih). Dalam pelaksanaannya, penganggaran dana desa ini dari tahun ke tahun mengalami peningkatan. Diharapkan dengan dianggarkannya dana desa, pembangunan di tiyuh lebih dapat dilaksanakan sesuai dengan kebutuhan tiyuh tersebut dan langsung dapat dinikmati masyarakat.
“Selain di tahun 2019 ini telah diluncurkan Program Maju Sejahtera Tulang Bawang Barat (Program Mantra Tubaba), yang bertujuan peningkatan keberdayaan masyarakat untuk penanggulangan kemiskinan,”pungkasnya.
Penulis: Basri
Editor : Susan

Loading

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *