Membaca Karya Bertemu langsung Sastrawan Lampung sambil Menghirup Kopi kental

HOME

Lampungvisual.com- Kemiling Bandar Lampung , Suasana riuh lalu lalang kendaraan, entah yang hampir lunas atau baru mulai cicilan kreditnya itu, tidak merusak fokusku membaca buku kisah lengkap Chairil Anwar tulisan Hasan Aspahani.”Silahkan pilih buku bacaannya, tapi tolong dikembalikan lagi ke tempatnya semula jika selesai. Jika belum selesai, silahkan ditandai dan datanglah kembali…” ujar Isbedy Stiawan ZS sembari mengutak-atik Gadgetnya.

Loading

Tagged

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *