Tingkatkan Kamtibmas di Bandar Lampung, Kodim 0410/KBL Lakukan Patroli Wilayah

Tingkatkan Kamtibmas di Bandar Lampung, Kodim 0410/KBL Lakukan Patroli Wilayah
BANDAR LAMPUNG

Mayor Sutoto berharap patroli ini dapat mencegah terjadinya tindak pidana kejahatan sehingga kehadiran tim Patroli ini benar-benar memberi kenyamanan dan ketentraman masyarakat Kota Bandar Lampung.

Loading

Tagged