Seperti yang dilakukan oleh Prada Rian, salah satu anggota Satgas TMMD Kodim 0812 Lamongan.” Di sela-sela tugas TMMD, sebagai bentuk rasa simpati terhadap warga, personil Satgas TMMD ke-109 Kodim 0812/Lamongan terus mendekati anak-anak di Desa tebluru Kecamatan Solokuro Kabupaten Lamongan.