Monev PUPR Tubaba Bersama Walpam Kejari Tubaba

Tulang Bawang Barat (LV) – Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Tulang Bawang Barat mendampingi anggota Walpam Kejaksaan Negeri (Kejari) Kabupaten Tulang Bawang Barat melaksanakan kegiatan monitoring dan evaluasi (Monev) di salah satu kegiatan rekonstruksi ruas jalan simpang Kartaraharja – Marga Kencana Kecamatan Tulang Bawang Udik. Dari informasi yang dihimpun, Monev dilakukan untuk memastikan […]

Loading

Baca Selengkapnya

Dinas PUPR Tubaba Proyeksikan Pembangunan “Pulang Ke Masa Depan”

TUBABA – Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kabupaten Tulang Bawang Barat (Tubaba) memproyeksikan kemajuan infrastruktur daerah yang terkonsep dengan pola pembangunan “pulang ke masa depan”. Yakni sebuah pembangunan modern yang tetap mengutamakan nilai-nilai kealamian, baik bangunan fisik maupun non fisiknya yang berguna untuk memperlancar mobilitas ekonomi dan bertujuan untuk mensejahterakan masyarakat Tubaba. Perjalanan […]

Loading

Baca Selengkapnya
Pembangunan Infrastruktur di Tubaba, implementasi RPJMD dan kearifan lokal

Pembangunan Infrastruktur di Tubaba, Implementasi RPJMD dan Kearifan Lokal

Pembangunan Infrastruktur di Tubaba, implementasi RPJMD dan kearifan lokal Tulang Bawang Barat, (LV) – Program pemerintah Daerah Kabupaten Tulang Bawang Barat (Tubaba), dikerjakan oleh Dinas pekerjaan umum dan penataan ruang (PUPR) TA.2022 selaras dengan visi misi Bupati Ir. H. Umar Ahmad. SP., dan RPJMD dimana pekerjaan fokus pada pembangunan infrastruktur. Seperti dikatakan Kepala Dinas (PUPR) […]

Loading

Baca Selengkapnya