Menteri BUMN Kunjungi Nasabah PNM Mekaar Lamteng

Menteri BUMN Kunjungi Nasabah PNM Mekaar Lamteng

Lampung Tengah, (LV) – Menteri BUMN Erick Thohir kunjungi nasabah PNM Mekaar di desa Sidorejo Kelurahan Terbanggi Subing Kecamatan Gunung Sugih,Lampung Tengah (Lamteng). Minggu (20/06/2021) Erick Thohir mengatakan Pelaku UMKM ditengah Pandemi covid 19 harus bersama sama berbagi dan saling membantu satu sama lain. ” Ini hebatnya bangsa kita, tidak ada rasa Saling curiga, iri, […]

Loading

Baca Selengkapnya
Cegah Penularan COVID-19, Satgas TMMD Pati Bagikan Masker ke Warga

Cegah Penularan COVID-19, Satgas TMMD Pati Bagikan Masker ke Warga

PATI (LV) – Satuan Tugas TMMD Reguler ke-111 membagikan masker kepada masyarakat Kecamatan Jaken, Kabupaten Pati, Jawa Tengah, agar terhindar dari penularan COVID-19 . Pembagian masker dilakukan dengan berkeliling mendatangi warga yang sedang beraktivitas di luar rumah. “Saat ini pandemi COVID-19 masih terjadi dan setiap orang harus terus mewaspadai penularan virus mematikan ini. Pembagian masker ini sebagai […]

Loading

Baca Selengkapnya
Satgas TMMD Dan Warga Tetap Menggunakan Masker Bekerja Di Lokasi Sasaran

Satgas TMMD Dan Warga Tetap Menggunakan Masker Bekerja Di Lokasi Sasaran

Pati (LV) – Mereka harus terus memberi penyadaran kepada warga perlu mematuhi protokol kesehatan saat beraktivitas. Tidak sekadar berteori dalam memberikan penyadaran kepada masyarakat, seperti halnya memerintahkan pakai masker, jaga jarak, sering cuci tangan dengan sabun. Melainkan di berbagai kesempatan, Satgas TMMD langsung terjun ke lapangan untuk membagi-bagikan masker kepada warga desa sasaran TMMD. Bahkan […]

Loading

Baca Selengkapnya
Lapangan Bandar Sribhawono Kembali Jadi Sasaran Operasi Pendisiplinan Prokes

Lapangan Bandar Sribhawono Kembali Jadi Sasaran Operasi Pendisiplinan Prokes

Lampung Timur, (LV) – Personil gabungan TNI-Polri kembali menggelar operasi pendisiplinan protokol kesehatan guna memutus dan mencegah penyebaran Covid-19. Kegiatan yang dilaksanakan pada (Sabtu,19 Juni 2021) malam ini terpusat di lapangan Bandar Sribhawono, Lampung Timur,Untuk memaksimalkan kegiatan, Pasukan TNI-Polri dari Koramil 429-04/Sribhawono dan Polsek Bandar Sribhwono juga dibantu oleh Pol-PP serta tim kesehatan dari Puskesmas. […]

Loading

Baca Selengkapnya

Tingkatkan Kemampuan Sosial, Sertu Hasanudin Sambangi Warga

Banjar – Dalam rangka memupuk kemanunggalan antara TNI dengan Rakyat, Babinsa Kodim 0613/Ciamis yang ikut tergabung dalam Satgas TMMD-111 di Dusun Karangsari Desa Batulawang Kecamatan Pataruman Kota Banjar ini ikut Shalat berjamaah di Masjid yang ada disekitar Sasaran TMMD. Sembari mendekatkan diri kepada sang pencipta, dia juga mengharapkan kedekatan dengan warga sekitar terbangun dengan sendirinya […]

Loading

Baca Selengkapnya
Dansatgas Tinjau Lokasi Sasaran Kegiatan TMMD Reg 111

Dansatgas Tinjau Lokasi Sasaran Kegiatan TMMD Reg 111

Banjarnegara , (LV) – Program kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa Reguler 111 Ta 2021 Kodim 0704/Banjarnegara di hari keenam ini, Dansatgas TMMD Letkol Arh Sujeidi Faisal, S.T., M.Han., meninjau kegiatan TMMD Reg 111 di lokasi sasaran kegiatan di Desa Kebutuhjurang, Kecamatan Pagedongan, Kabupaten Banjarnegara. Sabtu (18/6/21). Saat melakukan peninjauan kegiatan TMMD Reg 111 di lokasi […]

Loading

Baca Selengkapnya
Pengecekan Sampel Urine, 50 Prajurit Rindam XII/Tpr Bebas Narkoba

Pengecekan Sampel Urine, 50 Prajurit Rindam XII/Tpr Bebas Narkoba

SINGKAWANG, (LV) – Di masa pandemi ini, selain mengindari paparan virus covid-19 dengan menerapkan protokol kesehatan, menghindari narkoba juga harus tetap dilakukan. Demi menjaga keutuhan bangsa dan negara, serta menciptakan generasi yang kuat, seluruh komponen masyarakat harus menghindari narkoba. Seperti yang dilaksanakan Rindam XII/Tpr, Minggu, (19/6/21), yang melaksanakan kegiatan penyuluhan Pencegahan Pemberantasan dan Peredaran Gelap […]

Loading

Baca Selengkapnya
Antisipasi Penyalahgunaan Narkoba di masa Pandemi

Antisipasi Penyalahgunaan Narkoba di masa Pandemi

SINGKAWANG (LV) – Dalam mengantisipasi penyalahgunaan narkoba di masa pandemi, Rindam XII/Tpr melaksanakan penyuluhan P4GN kepada prajurit jajaran Rindam XII/Tpr, Sabtu, (19/6/21). Danrindam XII/Tpr, Kolonel Inf Washington Simanjuntak, S. Hub. Int, menyampaikan, Rindam XII/Tpr akan terus konsisten untuk memerangi peredaran Narkoba. Untuk itu, dirinya mengimbau seluruh prajurit jajaran Rindam XII/Tpr agar tidak sekali-kali mendekati barang […]

Loading

Baca Selengkapnya
Upaya Rindam XII/Tpr Putus Mata Rantai Penyebaran Covid-19

Upaya Rindam XII/Tpr Putus Mata Rantai Penyebaran Covid-19

SINGKAWANG, (LV) – Di masa pandemi covid-19 yang saat ini masih belum mereda, menerapkan protokol kesehatan harus dilakukan saat melaksanakan segala aktivitas, baik didalam maupun diluar. Seperti yang saat ini dilaksanakan Rindam XII/Tpr, yang menggelar penyuluhan P4GN kepada seluruh prajurit jajaran Rindam XII/Tpr, dengan menerapkan protokol kesehatan ketat, Sabtu, (19/6/21). “Tentunya hal itu agar seluruh […]

Loading

Baca Selengkapnya