PLN Kerja Sama dengan Pemkot Singkawang Olah Sampah untuk Bahan Bakar PLTU
Pontianak, (LV) – PT PLN (Persero) bekerja sama dengan Pemerintah Kota Singkawang, Kalimantan Barat mengolah sampah rumah tangga menjadi listrik. Sampah rumah tangga tersebut diolah menjadi bahan baku jumputan padat (BBJP) untuk bahan baku co-firing di Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) Bengkayang, Kalimantan Barat. Manager PLN Unit Pelaksana Pembangkitan (UPK) Singkawang Erfan Julianto mengungkapkan, uji […]