Bupati Kendal Terus Dampingi Tim Wasev Yang Tinjau Lokasi TMMD Sendang Kulon
KENDAL, LV – Bupati Kendal, dr.Mirna Annisa, MSi., Dandim 0715/Kendal Letkol Inf Iman Widhiarto, S.T. terus dampingi Tim Wasev dari Mabesad yang tinjau lokasi kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Reguler ke-109. Desa Sendang Kulon, Kecamatan Kangkung, Kabupaten Kendal. Diketahui, Tim Wasev dari Asisten Perencanaan dan Anggaran (Asrena) Kasad yang diketuai oleh Mayjen TNI Hendrasto […]