Acara Berlangsung Sukses, Panitia Pelantikan Pengurus SMSI dan LBH SMSI Dibubarkan
Bandar Lampung, (LV) – Pelaksanaan pelantikan pengurus Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) dan Lembaga Bantuan Hukum (LBH) SMSI Periode 2022-2027 di Ballroom Novotel, Bandarlampung hari Minggu (15/1/2023) lalu berlangsung sukses. Kepanitiaan pelaksanaan pelantikan tersebut resmi dibubarkan. Pembubaran panitia pelantikan pengurus SMSI dan LBH SMSI Periode 2022-2027 dilakukan di hotel Novotel hari Selasa (17/1/2023) oleh Ketua […]