Genjot Produksi Kacang Tanah, Babinsa Posramil 05/Pante Ceureumen Komit Bantu Petani Di Wilayah
Aceh Barat, (LV) – Jajaran Babinsa Posramil 05/PC Kodim 0105/Abar berkomitmen untuk meningkatkan produksi Kacang Tanah sekaligus mendongkrak perekonomian warga binaan di wilayah. Salah satu bentuk nyata dilakukan oleh Sertu Modini yakni dengan berbekal alat “Gejek” di Tangan, Dirinya ikut membantu Petani menanam Kacang Tanah di lahan milik Bapak Muslimin (47) dengan Luas ± 0,5 […]