Sudah Terlatih, Ternyata Prajurit Manfaatkan Ini

TMMD

Sintang,- Pelaksanaan program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Kodim 1205 tentu saja, bagi prajurit TNI harus selalu siap menghadapi apa saja, termasuk dalam menggunakan alat seadanya untuk dimanfaatkan sebagai tempat jemuran cucian.

Mereka melakukan ini agar tidak menggantungkan barang-barang yang hanya bisa dibeli di toko ataupun pasar. Oleh karena itu, beberapa orang prajurit anggota satgas TMMD membuat tempat jemuran yang dibuat dari bambu karena selain mudah di dapat juga tidak beli.

Baca Juga:  Para Personil Satgas TMMD 110/ Kodim 1201 Mempawah-Landak Tinjau Jalan Berlubang

“Dengan menggunakan bambu ini sebagai tempat untuk jemuran tentunya bisa mengirit uang dan juga melatih kita untuk memanfaatkan barang-barang,” kata Serda Harbel, Sabtu (26/9/20).

Lebih lanjut ia sangat senang karena teman-temannya ikut membantu sehingga pengerjaan pembuatan tempat pakaian ini lebih cepat jadi. (1205/Sintang)

 263 kali dilihat