“Setelah itu, akar yang sudah kering direbus, air rebusannya di minum. Masyarakat disini juga banyak yang menjadikan air rebusan akar bajakah sebagai obat tradisional. Kami ingatkan warga, supaya saat pembersihan betul-betul bersih, agar air rebusan yang di minum aman dari kuman,” pungkasnya. (pendim1201)