Seperti terlihat kali ini, Serda Irwanto anggota Satgas TMMD sedang memberikan edukasi dan semangat kepada murid Sekolah Dasar di Desa Tamansari. Mereka pun terlihat serius mendengarkan apa yang diucapkannya. Dengan dengan tetap menerapkan protokol kesehatan mereka duduk dengan rapi dan teratur.