Satgas TMMD ke 111 Bantu Masyarakat Mengukur Tekanan Darah

Satgas TMMD ke 111 Bantu Masyarakat Mengukur Tekanan Darah
SULAWESI SELATAN

BONE–
Salah satu bentuk bhakti TNI Kodim 1407 bone kepada masyarakat Desa baringeng, Kecamatan libureng, Kabupaten bone, adalah melalui pembangunan sarana umum masyarakat melalui TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-111.

Loading