Ribuan masyarakat Sukasari Sambut kedatangan Wabup Lampura

Ribuan masyarakat Sukasari Sambut kedatangan Wabup Lampura
LAMPUNG UTARA

Masyarakat Sukasari

Sementara Sarceng Kades Sukasari mengatakan acara hajat bumi atau syukuran hari lahir Desa Sukasari ke-50 tahun. Melalui kegiatan ini, desa yang cukup jauh dari perkotaan bisa semakin maju dan masyarakat hidup makmur.

Luas Desa Sukasari 1.500 meter persegi dengan jumlah penduduk kurang lebih 1.600 jiwa. Mayoritas masyarakat disini usaha pertanian kopi dan sawah. Untuk mengeluarkan hasil bumi masih terkendala dengan akses jalan.

“Saya mewakili masyarakat disini, agar kira pemerintah daerah bisa mewujudkan impian masyarakat untuk memperbaiki akses jalan, ” harapnya. (Andrian Folta)

Youtube:Lampungvisual.com

Loading

Tagged