Dalam penanaman pohon, ada tiga jenis pohon yang ditanam yaitu pohon Cemara, Ketapang laut dan pohon waru. Untuk pohon Cemara ada 1.000 batang, pohon Ketapang laut 500 batang dan pohon waru sebanyak 200 batang. Total jumlah keseluruhan ada 1.700 batang. Kegiatan tersebut terselenggara berkat kerja sama Forkopincam ,Pemdes Bunton dan PT.Indonesia Power PLTU Bunton. (Urip)