Kegiatan ini juga, lanjut dia, disesuaikan dengan Program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Republik Indonesia (Kemendikbudristek RI). “Program SM ini juga diharapkan dapat memberikan pengalaman pengetahuan dari pengajar perguruan tinggi mitra di luar negeri,” tutupnya. (R/YP)