Petani Bawang Merah Desa Tetangga Juga Turut Merasakan Pembangunan Jalan

TMMD

Ditemui pada saat aktivitas disawah, Nurkholis menuturkan bahwa dengan adanya pembangunan jalan diarea persawahan bisa memperlancar distribusi hasil panen bawang.

Loading