“Selanjutnya yang ketiga kami mengharapkan bantuan penyuluh perikanan, karena kami kekurangan penyuluh sehingga tidak cukup mencover 15 kecamatan di Kabupaten Muba. Usulan keempat kami butuh bantuan Sarana prasana, yaitu bantuan mesin pendingin bagi kelompok hasil pengolah ikan, tujuannya bisa menyimpan stok ikan saat ikan sungai sedang susah. Usulan kelima, kami Dinas perikan tidak punya kewenangan penangkapan terhadap pelaku illegal fishing (penyentrum ikan),”jelasnya.