Mengenal Bentuk-Bentuk Organisasi Bisnis dalam Perusahaan Syariah

Mengenal Bentuk-Bentuk Organisasi Bisnis dalam Perusahaan Syariah
(IST)
OPINI DAN PUISI

Dalam syirkah, keuntungan yang akan diberikan diantar pihak (mitra) diatur sesuai perbandingan yang telah disepakati.

  • Mudharabah
    Mudharabah adalah suatu hubungan antara dua orang atau lebih, dimana salah satu pihak menyediakan modal (investor) kepada pihak lain sebagai pengelola untuk menjalankan suatu bisnis (mudharib) dengan kesepakatan mendapatkan keuntungan tertentu.

Pengalokasian keuntungan antara pemilik modal dan pengelola dibuat berdasarkan kespakan bersama. Tidak boleh dibuat berdasarkan jumlah atau nominal pasti sebelum berjalannya bisnis tersebut.

Loading

Tagged