Oleh : Raidi Hulman Rasis
Apakah memiliki sebuah kamera DSLR akan menjadikan anda seorang fotografer? Mungkin pernyataan ini sama dengan, apakah jika anda memiliki sebuah motor 500 cc akan menjadikan anda seorang pembalap? Jawabannya tentu tidak, sebuah profesi tidak akan menjadi profesi anda hanya karena anda memiliki alatnya.
Fotografer pada saat ini termasuk salah satu profesi yang sangat populer, namun menjadi fotografer tidaklah semudah mengambil gambar dengan kamera. Untuk menjadi seorang fotografer profesional dibutuhkan lebih dari sekedar minat yang tinggi untuk mengambil gambar dan mata yang baik untuk menangkap detail.
Apakah memiliki sebuah kamera DSLR akan menjadikan anda seorang fotografer? Mungkin pernyataan ini sama dengan, apakah jika anda memiliki sebuah motor 500 cc akan menjadikan anda seorang pembalap? Jawabannya tentu tidak, sebuah profesi tidak akan menjadi profesi anda hanya karena anda memiliki alatnya.