Hal tersebut juga didukung dengan penyemprotan cairan disinfektan di rumah-rumah penduduk, tempat ibadah dan tempat-tempat umum lainnya. Seperti terlihat saat ini, Babinsa dan Bhabinkamtibmas bersama warga sedang menyemprotkan air disinfektan di masjid Baitul Muttaqin Desa Tamansari.