“Bagi prajurit Wijayakusuma, kegiatan olahraga ini adalah kegiatan rutin yang dilaksanakan setiap hari selama 1 jam setelah kegiatan apel pagi, dengan lokasi rute yang bervariasi baik di dalam lingkungan kesatrian maupun di luar kesatrian, yang bertujuan untuk memelihara fisik dan kebugaran personel Makorem 071/Wijayakusuma baik Prajurit maupun PNS nya”, ungkapnya.