Kompak, Koalisi Partai Pengusung Yutuber Kampanye Bareng di TBU

BANDAR LAMPUNG

Bandar Lampung (LV) – Koalisi Partai Pengusung pasangan calon Walikota dan Wakil Walikota Bandar Lampung Yusuf Kohar dan Tulus Purnomo Partai Demokrat, PAN, Perindo, PKB, & PPP melakukan kampanye bareng di Kelurahan Gulak Galik dan Kupang Kota Teluk Betung Utara.

Loading