Ketua Persit KCK Cabang XLIX Kodim 0728 Wonogiri Pimpin Pemberhentian Ketua Ranting

JAWA TENGAH

Disela waktu Ny. Imron menjelaskan, pemberhentian Ketua Persit Ranting maupun Pengurus itu merupakan hal yang biasa dalam organisasi, apalagi pemberhentian kali ini dikarenakan suaminya sudah memasuki MPP , sehingga perlu dilakukan prosesi pemberhentian seperti ini, pungkasnya.

Loading