Istirahat Makan Siang Dimanfaatkan Satgas dan Warga dengan Baik

PAPUA

Tampak tak ada sekat atau jarak antara keduanya. Para Satgas dan warga Kampung Dorba Distrik Pantai Timur Kabupaten Sarmi saling berbincang diiringi canda dan tawa.

Loading

Tagged