Persiapan ini diharapkan dapat mengontrol segala pekerjaan yang dilakukan ketika di lapangan sehingga dengan perencanaan yang tepat dan baik maka juga pelaksanaan kerjakan akan berlangsung dengan baik sesuai dengan tatanan dan urutan yang harus dilakukan oleh tim Satgas TMMD ke-110 Kodim Bojonegoro ini. (Pendim 0813)