Eva-Deddy Sujud Syukur: “Alhamdulillah”

BANDAR LAMPUNG PROFIL & SOSOK

Didukung tujuh misi, meliputi pertama, Meningkatkan Kualitas dan Pelayanan Kesehatan Masyarakat; kedua, Meningkatkan Kualitas dan Pelayanan Pendidikan Masyarakat; ketiga, Meningkatkan Daya Dukung Infrastruktur Dalam Skala Mantap untuk Mendukung Pengembangan Ekonomi dan Pelayanan Sosial; keempat, Mengembangkan dan Memperkuat Ekonomi Daerah untuk Meningkatkan Kesejahteraan Rakyat; kelima, Mengembangkan Masyarakat Agamis, Berbudaya, dan Mengembangkan Budaya Daerah; keenam, Mewujudkan Pembangunan yang Berkelanjutan, Pemerintahan yang Baik dan Bersih, Berorientasi Kemitraan Masyarakat dan Dunia Usaha; ketujuh, Mempertahankan dan Meningkatkan Kualitas Lingkungan Hidup.

Duet ini pilkada lalu meraih 249.241 suara, dari total jumlah 434.949 suara sah, suara tidak sah 12.496, sehingga total suara sah dan tidak sah 447.445 dari 1.700 TPS di 126 kelurahan di 20 kecamatan, berdasarkan hasil Rapat Pleno KPU Kota Bandarlampung tentang Rekapitulasi Hasil Penghitungan Suara tingkat Kota Bandarlampung pada Pilkada 2020, di Hotel Emersia, Telukbetung Bandarlampung, 15 Desember 2020.

Pilkada tengah pandemi 2020 di Lampung mencatat, Eva Dwiana akan jadi walikota perempuan pertama. [red/Muzzamil]

Loading