Terima Silaturahmi PPNI, Ketua DPRD Lampung Sampaikan Sejumlah Hal

Bandar Lampung (LV) – Ketua DPRD Lampung Mingrum Gumay SH., MH menerima kunjungan silaturahmi Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI) Se Provinsi Lampung yang digelar di Kantor DPRD Lampung. Kamis (15/08) Dalam kesempatan tersebut dihadiri Ketua PPNI Provinsi Lampung, Puji Satono dan jajaran Ketua PPNI Kabupaten-Kota Se Provinsi Lampung. Dalam sambutannya, Ketua DPRD Lampung Mingrum Gumay […]

Loading

Baca Selengkapnya

Ketua DPRD Lampung Tinjau Kesiapan Perayaan HUT RI ke 79 di Kota Baru Lampung Selatan

Lampung (LV) – Ketua DPRD Lampung Mingrum Gumay bersama Pj. Gubernur Samsudin meninjau lokasi Kota Baru, Lampung Selatan, yang akan dijadikan pusat peringatan HUT RI Ke-79. Rabu (14/8/2024). Turut hadir dalam proses persiapan peringatan HUT RI ke-79 di Kota Baru, Sekdaprov Fahrizal Darminto, Kabag Humas dan Protokol Sekretariat DPRD Lampung Hendri Atmajaya dan pejabat Badan […]

Loading

Baca Selengkapnya

DPRD Lampung Gelar Rapat Paripurna Perubahan KUA dan PPAS 2024

Bandar Lampung (LV) – Sekretaris Daerah Provinsi Lampung Fahrizal Darminto, mewakili Pj. Gubernur Lampung Samsudin, menyerahkan dokumen Rancangan Perubahan Kebijakan Umum APBD (KUA) dan Prioritas Plafon Anggaran Sementara (PPAS) tahun 2024 serta Rancangan KUA dan PPAS tahun 2025 kepada Ketua DPRD Provinsi Lampung, Mingrum Gumay, dalam Rapat Paripurna DPRD Provinsi Lampung, bertempat di ruang sidang […]

Loading

Baca Selengkapnya

Pemprov dan DPRD Lampung Setujui Raperda RPJPD Tahun 2025-2045

Bandar Lampung (LV) – Pemerintah Provinsi dan DPRD Lampung menyetujui Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Provinsi Lampung tahun 2025-2045 dalam rapat sidang paripurna, Selasa (6/8/2024). Pj. Gubernur Lampung Samsudin menyampaikan apresiasi yang tinggi dan ucapan terima kasih kepada pimpinan dan seluruh anggota DPRD Provinsi Lampung, khususnya Tim Pansus yang […]

Loading

Baca Selengkapnya

Komisi 1 DPRD Lampung Sambangi Kapolda, Tanyakan Kasus Bendungan Marga Tiga

Lampung (LV) – Rombongan Komisi 1 DPRD Provinsi Lampung sambangi Kapolda Lampung Irjen Pol Helmy Santika, Kamis (1/8/2024). Kunjungan ini dilakukan untuk mengetahui sejauh mana penanganan kasus Bendungan Marga Tiga. Selain menanyakan perkembangan kasus Bendungan Marga Tiga, Komisi 1 DPRD Provinsi Lampung juga mengapresiasi capaian kinerja yang telah diperoleh Polda Lampung, yakni tingkat kepercayaan masyarakat […]

Loading

Baca Selengkapnya

DPRD Lampung Dukung Kelanjutan Pembangunan Kota Baru Asal Realistis

Bandar Lampung (LV) – DPRD Provinsi Lampung siap mendukung kebijakan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Lampung yang berencana melanjutkan pembangunan Kota Baru. Wakil Ketua III DPRD Provinsi Lampung Yozi Rizal mengatakan, tentunya DPRD Lampung melakukan tugas sesuai tupoksinya, misalnya dalam penyusunan anggaran. Jika ada rencana pembangunan Kota Baru dalam APBD tahun 2025, tentunya akan ada pengawasan dan […]

Loading

Baca Selengkapnya

DPRD Lampung Sayangkan Tak Terserapnya DAK di Dinas Kelautan dan Perikanan

Lampung (LV) – DPRD Provinsi Lampung turut menyayangkan Dana Alokasi Khusus (DAK) yang diberikan pemerintah pusat untuk Dinas Kelautan dan Perikanan namun tidak terserap. “Tentu ini sangat disayangkan dengan adanya pemberian dana dari pusat untuk daerah namun tidak terserap,” ujar Wakil Ketua Komisi II DPRD Provinsi Lampung, I Made Bagiasa, saat dimintai keterangan, Kamis (25/7/2024). […]

Loading

Baca Selengkapnya

Komisi V DPRD Lampung Pastikan Ijazah Bisa Diambil Walau Belum Bayar Uang Komite

Bandar Lampung (LV) – Komisi V DPRD Provinsi Lampung meminta orang tua atau wali murid jangan ragu untuk mengambil ijazah anaknya walaupun belum membayar uang komite. “Saya sudah berkoordinasi dengan Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud), sudah ada imbauannya sejak 2022 tapi sosialisasinya masih kurang,” kata Anggota Komisi V DPRD Lampung Deni Ribowo, Selasa (23/7/2024). […]

Loading

Baca Selengkapnya

DPRD Lampung Adakan Rapat Paripurna Raperda Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD Tahun Anggaran 2023

Bandar Lampung (LV) – DPRD Provinsi Lampung menggelar rapat paripurna Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tentang pertanggungjawaban pelaksanaan APBD Provinsi Lampung tahun anggaran 2023, bertempat di ruang sidang DPRD Provinsi Lampung, Senin (22/7/2024). Pj. Gubernur Lampung diwakili Sekretaris Daerah Provinsi (Sekdaprov) Lampung Fahrizal Darminto menyampaikan ucapan terima kasih dan penghargaan yang tinggi kepada semua pihak yang […]

Loading

Baca Selengkapnya