Plt.Bupati Muara Enim resmikan Masjid Jami An-Nuur Di Desa Panang Jaya
Muara Enim,Sumsel- Plt.Bupati Muara Enim H.Juarsah.,SH meresmikan Masjid Jami An-Nuur di Desa Panang Jaya Kecamatan Gunung Megang,Kabupaten Muara Enim. Senin ( 16/11). Dalam peresmian Masjid yang ditandai dengan penandatanganan prasasti oleh Plt.Bupati Muara Enim ini telah selesai dibangun. Pengurus Masjid Jami An-Nuur H.Ahmadu Adam mengatakan mengucapkan selamat datang kepada rombongan Plt.Bupati Muara Enim yang telah […]