Akibat Hujan Deras dan Angin Kencang, 29 Rumah Di Desa Tarisi Mengalami Kerusakan

Cilacap – Hujan deras disertai angin kencang kembali membuat beberapa rumah warga terkena dampaknya. Salah satunya terjadi di Desa Tarisi Kecamatan Wanareja, Rabu (29/12/21), tepatnya di Dusun Cikaronjo RT 03, RT 04, RT 05 dan RW 09.  Menyikapi kejadian bencana alam tersebut, Aparat TNI-Polri bersama dengan warga masyarakat Desa Tarisi  melaksanakan kegiatan kerja bakti pembersihan […]

Loading

Baca Selengkapnya

Jelang Tahun Baru, Tiga Pilar Wilayah Kabupaten Cilacap Terus Gelar Patroli Gabungan

Cilacap – Pasca perayaan Natal tahun 2021 dan Jelang Tahun Baru 2022, Aparat TNI-Polri dan Pemda yang tergabung dalam Tiga Pilar Kabupaten Cilacap, terus melaksanakan kegiatan patroli gabungan, pengamanan dalam rangka mengantisipasi penyebaran Covid-19 serta mewujudkan situasi Kamtibmas di wilayahnya agar tertib, aman dan kondusif. Hal ini pun ditindaklanjuti oleh unsur Tiga Pilar di berbagai […]

Loading

Baca Selengkapnya

Babinsa Koramil Kawunganten Latih PBB dan Disiplin Siswa Kelas XI SMAN 1 Bantarsari

Cilacap – Babinsa Koramil 09/ Kawunganten Serka Sodirin dan Kopda Tri Wahyono melaksanakan kegiatan Latihan Baris Berbaris dan Kedisiplinan dalam rangka pengisian Syarat Kecakapan Umum (SKU) Pramuka Penegak Bantara Gudep SMA Negeri 1 Bantarsari bertempat di SMA Negeri 1 Bantarsari, Jln. KH. Syarbini Hasan Desa Bulaksari Kecamatan Bantarsari, Rabu (29/12/21). Kegiatan diikuti oleh kelas XI […]

Loading

Baca Selengkapnya

Babinsa Koramil 07/Maos Berikan Pembekalan Kepada Linmas Desa Sidasari

Cilacap – Tingkatkan Disiplin dan pengetahuan anggota Linmasnya, Pemerintahan Desa Sidasari, Kecamatan Sampang, menggandeng Aparat TNI, Polri dan Pemerintah Kecamatan Sampang dalam kegiatan pembinaan Pembinaan dan Pelatihan Anggota Linmas Desa Sidasari yang dilaksanakan di Halaman dan Aula Kantor Pemerintah Desa Sidasari Kecamatan Sampang, Rabu (29/12/21). Terlibat dalam kegiatan tersebut, Anggota Koramil 07/Maos Babinsa Sidasari Sertu […]

Loading

Baca Selengkapnya

Aparat Gabungan Disiplinkan Prokes Kepada Pengunjung Saat Masuk Obwis 

Cilacap – Aparat gabungan TNI, Polri dan Satpol PP Kecamatan Binangun, disiplinkan protokol kesehatan kepada warga yang masuk ke Pantai Widarapayung Indah. Aparat yang tergabung dalam Satgas Pengamanan Obyek Wisata ini tidak segan segan membalikkan para pengunjung yang tidak mentaati aturan protokol kesehatan. Hal tersebut mulai dilakukan saat para pengunjung memasuki obyek wisata kebanggaan warga […]

Loading

Baca Selengkapnya

Kejar Target Vaksin, Berbagai Cara Dilakukan Oleh Aparat TNI-Polri dan Nakes Cilacap

Cilacap – Masih banyak warga yang belum mendapatkan pelayanan vaksin, Aparat TNI-Polri dan Nakes Kabupaten Cilacap, terus berupaya agar seluruh warganya tervaksin.  Berbagai cara pun dilakukan, mulai dengan pelaksanaan kegiatan vaksinasi di Faskes terdekat, Gedung Sekolahan dan lainnya. Bahkan agar semua warganya bisa mendapatkan pelayanan vaksin, Aparat TNI, Polri dan Nakes melaksanakan kegiatan vaksinasi dengan […]

Loading

Baca Selengkapnya

Kasdim Cilacap Pimpin Pemakaman Militer Almarhum Peltu Sutardi

Cilacap – Kepala Staf Kodim (Kasdim) 0703 Cilacap Mayor Inf Drs Abdul Asis Lallo  memimpin prosesi persemayaman dan pemakaman almarhum Peltu Sutardi, anggota Koramil 03 Kroya. Prosesi persemayaman jenazah dilakukan di rumah duka yang beralamat di Dusun Sidamulya RT. 01/RW.12 Desa Sikanco, Kecamatan Nusawungu, Kabupaten Cilacap, Selasa (28/12). Diketahui, Peltu Sutardi meninggal dunia pada  Senin, […]

Loading

Baca Selengkapnya

Maksimalkan Peran Linmas, Babinsa dan Bhabinkamtibmas, Berikan Pembinaan dan Pelatihan 

Cilacap – Memaksimalkan Peran dan Tugas Linmas, Babinsa Cilopadang Koramil 13/Majenang Sertu Darsono bersama Bhabinkamtibmas Bripka Dwianto Saputra, berikan penyuluhan Kamtibmas dan Pelatihan Baris Berbaris (PBB) kepada anggota Linmas Desa Cilopadang. Kegiatan dilaksanakan di Pendopo Balai Desa Cilopadang, Kecamatan Majenang, Senin (27/12/21). Babinsa Sertu Darsono mengatakan, ditengah situasi seperti sekarang ini, semakin komplek serta beragamnya […]

Loading

Baca Selengkapnya

Hilangkan Takut Saat Akan Divaksin, Serma Setyantoro Dampingi Anak SDIT Panisihan

Cilacap – Hilangkan rasa takut saat akan mengikuti vaksin, Serma Trisno Setyantoro, Babinsa Koramil 07/Maos memberikan pendampingan kepada anak-anak SD Islam Terpadu (IT) Desa Panisihan Kecamatan Maos, Senin (27/12/21). Pendampingan yang dilakukannya dengan cara memberikan pengertian kepada anak-anak SD IT usia 7-12 tahun yang akan melaksanakan kegiatan vaksinasi bahwa vaksin halal dan tidak sakit saat […]

Loading

Baca Selengkapnya

Aparat Gabungan Cilacap  Sterilisasi Gereja dan Lakukan Pengamanan Perayaan Natal

Cilacap – Perayaan Natal bagi umat Kristiani masih berlangsung hingga hari ini. Guna mengamankan jalannya perayaan Natal tersebut, Aparat Gabungan TNI-Polri dan Satpol PP terus melakukan pengamanan dan melaksanakan kegiatan patroli wilayah agar pelaksanaan natal berjalan dengan tertib, aman dan kondusif  Seperti halnya di Kecamatan Jeruklegi Kabupaten Cilacap, Aparat gabungan yang dikenal dengan Tiga Pilar […]

Loading

Baca Selengkapnya