Semarak HUT TNI ke- 79, 94 Tim ikuti Lomba PBB Piala Panglima TNI di Kodim Bojonegoro

Semarak HUT TNI ke- 79, 94 Tim ikuti Lomba PBB Piala Panglima TNI di Kodim Bojonegoro

BOJONEGORO, – Puluhan tim peserta turut mengikuti Lomba Baris Berbaris atau PBB Piala Panglima TNI tingkat SMP/Mts dan SMA/MA sederajat se- Kabupaten Bojonegoro dilapangan Markas Komando Distrik Militer (Kodim) 0813 Bojonegoro Jawa Timur, Jum’at (27/9/2024). Lomba PBB Piala Panglima TNI ini bekerjasama dengan Dinas Kepemudaan dan Olahraga (Dinpora) Kabupaten Bojonegoro dalam rangka memeriahkan peringatan Hari […]

Loading

Baca Selengkapnya
Dandim Bojonegoro Pimpin Sidang Kumplin Prajurit yang Melanggar Disiplin Militer

Dandim Bojonegoro Pimpin Sidang Kumplin Prajurit yang Melanggar Disiplin Militer

BOJONEGORO, – Komandan Kodim (Dandim) 0813 Bojonegoro Letkol Czi Arief Rochman Hakim, SE., MM., memimpin jalanya sidang penjatuhan Hukuman Disiplin (Kumplin) terhadap prajurit Kodim 0813 Bojonegoro yang melanggar disiplin militer. Kegiatan tersebut dilaksanakan di Gedung Ahmad Yani Makodim setempat, Selasa (10/9/2024). Pada sidang penjatuhan Hukuman Disiplin (Kumplin) tersebut, Dandim 0813 Bojonegoro Letkol Czi Arief Rochman […]

Loading

Baca Selengkapnya
Babinsa Jamberejo Koramil Kedungadem Bojonegoro berikan Pengamanan Jalan Sehat

Babinsa Jamberejo Koramil Kedungadem Bojonegoro berikan Pengamanan Jalan Sehat

BOJONEGORO,(LV)- Personel Bintara Pembina Desa (Babinsa) Jamberejo, Koramil 08/Kedungadem Kodim 0813 Bojonegoro Sersan Satu (Sertu) Suparmo melaksanakan pengamanan dan pengawalan kegiatan jalan sehat di Desa Jamberejo, Minggu (8/9/2024). Jalan sehat tersebut dilaksanakan dalam rangka memeriahkan peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia ke- 79 tahun 2024. Kegiatan ini diikuti sebanyak 34 regu, dengan start […]

Loading

Baca Selengkapnya
Optimalkan Lahan Kosong, Kodim Bojonegoro Tanam Ribuan Bibit Cabai

Optimalkan Lahan Kosong, Kodim Bojonegoro Tanam Ribuan Bibit Cabai

BOJONEGORO, – Dalam rangka mendukung, dan mensukseskan program pemerintah dibidang Ketahanan Pangan (Hanpangan), Kodim 0813 Bojonegoro bersama Persit Kartika Chandra Kirana (KCK) Cabang XXVIII Bojonegoro menanam 6000 bibit cabai dilahan Sentra Pelayanan Pertanian Padi Terpadu (SP3T) yang berada di Desa Sumberarum Kecamatan Dander Kabupaten Bojonegoro, Jum’at (6/9/2024). Hadir dalam kegiatan ini diantaranya Dandim 0813 Bojonegoro […]

Loading

Baca Selengkapnya
TNI-Polri dan Satpol PP, bersama Masyarakat Bersihkan Puing-Puing Sisa Kebakaran di Desa Drokilo

TNI-Polri dan Satpol PP, bersama Masyarakat Bersihkan Puing-Puing Sisa Kebakaran di Desa Drokilo

BOJONEGORO,(LV)- Anggota Koramil, Polsek dan Satpol PPdi Kecamatan Kedungadem Kabupaten Bojonegoro bersama masyarakat dan siswa SMPN 1 Kedungadem melaksanakan karya bakti pembersihan puing-puing sisa kebakaran rumah warga di Dusun Krajan, Desa Drokilo, Selasa (3/9/2024). Gotong-royong pembersihan puing-puing bangunan rumah yakni milik Halimah Yahya (53), seorang Guru SMP Negeri 1 Kedungadem yang menjadi korban kebakaran yang […]

Loading

Baca Selengkapnya
Kodim 0813 Bojonegoro Droping Air Bersih ke Warga Desa Sendangharjo Ngasem

Kodim 0813 Bojonegoro Droping Air Bersih ke Warga Desa Sendangharjo Ngasem

BOJONEGORO,(LV)- Kekeringan air bersih disejumlah wilayah di Kabupaten Bojonegoro Jawa Timur, sudah menjadi langganan. Seperti hal nya di Dusun Klumpang RT 4,5,6,7 dan RT 24 Desa Sendangharjo Kecamatan Ngasem Kabupaten Bojonegoro, hari ini Selasa (3/9/2024) pagi, Dropping air bersih dilakukan oleh TNI Kodim 0813 Bojonegoro. Tentunya, puluhan warga yang sudah datang dan menanti sejak pagi […]

Loading

Baca Selengkapnya
Sambut HUT RI ke- 79, Kodim Bojonegoro berikan Tali Asih kepada para Veteran

Sambut HUT RI ke- 79, Kodim Bojonegoro berikan Tali Asih kepada para Veteran

BOJONEGORO, – Dalam rangka Dharma Bhakti Veteran, serta menyambut peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia ke- 79 tahun 2024, Kodim 0813 Bojonegoro memberikan tali asih kepada para pejuang-pejuang diwilayah Kabupaten Bojonegoro yang tergabung dalam Legiun Veteran Republik Indonesia (LVRI), Kamis (15/8/2024). Secara simbolis, tali asih berupa 87 paket sembako tersebut diserahkan langsung oleh […]

Loading

Baca Selengkapnya
Babinsa dan Persit Koramil Kepohbaru Bojonegoro Juarai Lomba Joget Komando

Babinsa dan Persit Koramil Kepohbaru Bojonegoro Juarai Lomba Joget Komando

BOJONEGORO, – Tim senam Koramil 07/Kepohbaru yang terdiri dari Babinsa dan Persit Kartika Chandra Kirana (KCK) Ranting 08, berhasil meraih Juara Pertama Lomba Joget Komando yang diselenggarakan oleh Kodim 0813 Bojonegoro dalam rangka menyemarakkan Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia ke- 79 tahun 2024. Sedangkan tim senam dari Koramil 0813-01/Bojonegoro dan Koramil 0813-02/Kapas, masing-masing […]

Loading

Baca Selengkapnya
Semarakkan HUT RI ke- 79, Kodim Bojonegoro gelar Lomba Tradisional

Semarakkan HUT RI ke- 79, Kodim Bojonegoro gelar Lomba Tradisional

BOJONEGORO, – Sebagai wujud kecintaan dan pelestarian terhadap budaya, serta dalam rangka menyemarakkan Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia ke- 79 tahun 2024, Kodim 0813 Bojonegoro menyelenggarakan perlombaan tradisional selama 5 (lima) hari dari tanggal 7 sampai dengan 11 Agustus 2024 mendatang di Markas Kodim setempat. Adapun perlombaan yang diikuti oleh para prajurit TNI, […]

Loading

Baca Selengkapnya
Dandim 0813 Bojonegoro Pimpin Upacara Purna Tugas Anggota

Dandim 0813 Bojonegoro Pimpin Upacara Purna Tugas Anggota

BOJONEGORO, – Komandan Kodim (Dandim) 0813 Bojonegoro Letkol Czi Arief Rochman Hakim, SE., MM., memimpin upacara purna tugas 2 (dua) orang anggota dari dinas militer yaitu Mayor Arm Ngalim dan Mayor Arm Lugiantoro dilapangan apel Makodim setempat, Selasa (6/8/2024). Upacara purna tugas ini dilaksanakan sebagai bentuk penghargaan Satuan atas dedikasi, loyalitas dan pengabdian anggota selama […]

Loading

Baca Selengkapnya