Pj. Gubernur Samsudin Pimpin Apel Pasukan Polisi Pamong Praja di Lingkungan Pemerintah Provinsi Lampung

Pj. Gubernur Samsudin Pimpin Apel Pasukan Polisi Pamong Praja di Lingkungan Pemerintah Provinsi Lampung

BANDAR LAMPUNG, (LV)- Pj. Gubernur Lampung Samsudin memimpin apel pasukan Polisi Pamong Praja (Pol PP) di Lingkungan Pemerintah Provinsi Lampung yang berlangsung di Lapangan Korpri, Komplek Dinas Kantor Gubernur, Bandarlampung, Rabu (16/10/2024). Dalam amanatnya, Pj. Gubernur Samsudin mengucapkan terima kasih kepada anggota Satpol PP yang telah melakukan tugasnya dengan baik di lapangan. “Saya melihat peranan […]

Loading

Baca Selengkapnya
Pj. Gubernur Samsudin Beri Semangat Kontingen Peparnas Lampung

Pj. Gubernur Samsudin Beri Semangat Kontingen Peparnas Lampung

JAWA TENGAH, (LV)- Pj. Gubernur Lampung Samsudin menggelar silaturahmi dan ramah tamah bersama seluruh peserta Pekan Paralimpik Nasional (Peparnas) kontingen Lampung, yang berlangsung di Rumah Makan Seafood Kiloan Pak’ De Kota Solo, Jawa Tengah, Minggu (13/10/2024). Pada kesempatan itu, Pj. Gubernur Samsudin memberikan semangat dan motivasi untuk terus meningkatkan prestasi. Samsudin menyampaikan ucapan terimakasih kepada […]

Loading

Baca Selengkapnya
Pj. Gubernur Samsudin Sampaikan 5 Hal Penting untuk Menyukseskan Pilkada Serentak 2024 dalam Acara Konsolidasi Daerah KPU yang Diikuti Seluruh Unsur KPU dari 15 Kabupaten/Kota

Pj. Gubernur Samsudin Sampaikan 5 Hal Penting untuk Menyukseskan Pilkada Serentak 2024 dalam Acara Konsolidasi Daerah KPU yang Diikuti Seluruh Unsur KPU dari 15 Kabupaten/Kota

BANDARLAMPUNG, (LV)- Pj. Gubernur Lampung Samsudin menyampaikan 5 hal penting untuk menyukseskan Pilkada Serentak Tahun 2024 dalam acara Konsolidasi Daerah KPU yang diikuti seluruh unsur KPU dari 15 Kabupaten/Kota, di Ballroom Hotel Novotel, Bandarlampung, Rabu (09/10/2024) malam. Lima hal tersebut yaitu pertama kepatuhan pada aturan dan prinsip Pemilu. Kedua, transparansi dan akuntabilitas. Ketiga, netralitas dan […]

Loading

Baca Selengkapnya
Pj. Gubernur Samsudin Resmikan TPI Higienis, Serahkan Bantuan dan Tinjau Pasar Murah di Kabupaten Tanggamus

Pj. Gubernur Samsudin Resmikan TPI Higienis, Serahkan Bantuan dan Tinjau Pasar Murah di Kabupaten Tanggamus

TANGGAMUS, (LV)- Pj. Gubernur Samsudin meresmikan Tempat Pelelangan Ikan (TPI) Higienis, menyerahkan bantuan dan meninjau pasar murah dalam kunjungan ke Kabupaten Tanggamus, Jum’at (04/10/2024). Atas nama Pemerintah Provinsi Lampung, Pj. Gubernur Samsudin menyampaikan rasa senangnya bertemu dengan masyarakat Tanggamus. Kehadiran rombongan kunjungan kerja Pj. Gubernur disambut dengan penuh kehangatan dan penuh kegembiraan oleh masyarakat. Dalam […]

Loading

Baca Selengkapnya
Pj. Gubernur Samsudin Salat Jumat Bersama Masyarakat di Masjid Al Islah Kabupaten Tanggamus

Pj. Gubernur Samsudin Salat Jumat Bersama Masyarakat di Masjid Al Islah Kabupaten Tanggamus

TANGGAMUS, (LV) Pj. Gubernur Lampung Samsudin melaksanakan ibadah salat Jum’at bersama Masyarakst di Masjid Al Islah Kabupaten Tanggamus, Jum’at (04/10/2024). Hal itu dilaksanakan usai meresmikan TPI Higienis. Di hadapan jemaah, Pj. Gubernur Samsudin meminta doa dan dukungan agar senantiasa mendapatkan kemudahan dalam melaksanakan program-program pembangunan di Provinsi Lampung maupun di Kabupaten Tanggamus. Pada bagian lain, […]

Loading

Baca Selengkapnya
Pj. Gubernur Samsudin Tinjau Harga Bahan Kebutuhan Pokok dan Berdialog dengan Pedagang, di Pasar Gadingrejo Pringsewu

Pj. Gubernur Samsudin Tinjau Harga Bahan Kebutuhan Pokok dan Berdialog dengan Pedagang, di Pasar Gadingrejo Pringsewu

PRINGSEWU,(LV)- Pj. Gubernur Lampung Samsudin meninjau harga bahan kebutuhan pokok sekaligus berdialog bersama para pedagang, di Pasar Gadingrejo, Pringsewu, Kamis (3/10/20224). Samsudin mengatakan kegiatan ini untuk menjaga stabilitas harga dan inflasi di Provinsi Lampung. Juga, memastikan harga kebutuhan pokok tetap terjangkau dan daya beli masyarakat tetap terjaga. Samsudin secara langsung berdialog bersama para pedagang guna […]

Loading

Baca Selengkapnya
Pj. Gubernur Samsudin Apresiasi Langkah FKUB Provinsi Lampung Ciptakan Kerukunan Umat Beragama dan Menjaga Suasana Rukun, Aman dan Damai Hadapi Pilkada 27 November 2024 Mendatang

Pj. Gubernur Samsudin Apresiasi Langkah FKUB Provinsi Lampung Ciptakan Kerukunan Umat Beragama dan Menjaga Suasana Rukun, Aman dan Damai Hadapi Pilkada 27 November 2024 Mendatang

LAMPUNG SELATAN, (lV) Pj. Gubernur Lampung Samsudin mengapresiasi langkah Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Provinsi Lampung menciptakan kerukunan umat beragama dan menjaga suasana rukun, aman dan damai dalam menghadapi Pilkada 27 November 2024 Mendatang. Hal itu diungkapkan Pj. Gubernur Samsudin saat menerima silaturahmi Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Provinsi Lampung, di Dinas Perhubungan Provinsi Lampung […]

Loading

Baca Selengkapnya
Dies Natalis Unila ke-59, Pj. Gubernur Lampung Samsudin Dorong Unila Jadi Institusi yang "Be Strong" dalam Kualitas Akademik, Riset, dan Inovasi

Dies Natalis Unila ke-59, Pj. Gubernur Lampung Samsudin Dorong Unila Jadi Institusi yang “Be Strong” dalam Kualitas Akademik, Riset, dan Inovasi

BANDARLAMPUNG, (LV)- Pj. Gubernur Lampung Samsudin mendorong Universitas Lampung memperkuat posisinya sebagai institusi yang “be strong” dalam kualitas akademik, riset, dan inovasi, serta berkontribusi bagi masyarakat. Hal itu disampaikan Pj. Gubernur Samsudin pada Acara Rapat Luar Biasa Senat Dalam Rangka Dies Natalis ke-59 Universitas Lampung, yang berlangsung di GSG Universitas Lampung, Bandar Lampung, Senin (23/9/2024). […]

Loading

Baca Selengkapnya
Pj. Gubernur Samsudin Terima Kunjungan LAZ Bakrie Amanah yang Memantau Perkembangan Pembangunan Masjid Al-Bakrie di Enggal, Bandarlampung

Pj. Gubernur Samsudin Terima Kunjungan LAZ Bakrie Amanah yang Memantau Perkembangan Pembangunan Masjid Al-Bakrie di Enggal, Bandarlampung

BANDARLAMPUNG, (LV)- Pj. Gubernur Lampung Samsudin menerima kunjungan pengurus yayasan Lembaga Amil Zakat (LAZ) Bakrie Amanah, milik Bakrie Group yang tengah memantau perkembangan pembangunan Masjid Al-Bakrie di Enggal, Bandarlampung. Pengurus LAZ Bakrie Amanah diterima Pj. Gubernur Samsudin, di Ruang Kerja Gubernur, Bandarlampung, Kamis (12/09/2024). Seperti diketahui, LAZ Bakrie Amanah memiliki tujuan yang salah satunya adalah […]

Loading

Baca Selengkapnya
Pj. Gubernur Samsudin Hadiri Pemusnahan 28,5 juta batang rokok Ilegal dan 2 ribu liter miras Ilegal Senilai Rp37,8 Miliar, Hasil Penindakan Periode Maret 2023 - Juni 2024

Pj. Gubernur Samsudin Hadiri Pemusnahan 28,5 juta batang rokok Ilegal dan 2 ribu liter miras Ilegal Senilai Rp37,8 Miliar, Hasil Penindakan Periode Maret 2023 – Juni 2024

BANDARLAMPUNG, (LV) Pj. Gubernur Lampung Samsudin menghadiri pemusnahan 28,5 juta batang rokok ilegal dan 2 ribu liter minuman mengandung etil alkohol (MMEA/miras) ilegal, di Kantor Wilayah (Kanwil) Direktorat Jenderal Bea dan Cukai (DJBC) Sumatera Bagian Barat (Sumbagbar) Bandar Lampung, Kamis (12/9/2024). Pemusnahan Barang Yang Menjadi Milik Negara itu bernilai Rp37,8 miliar. Barang-barang tersebut merupakan hasil […]

Loading

Baca Selengkapnya