Bupati Dendi Sambut Menteri Perdagangan RI

Pesawaran (LV) – Bupati Pesawaran, Dendi Ramadhona sambut Menteri Perdagangan Republik Indonesia, Zulkifli Hasan di Islamic Center Kabupaten Pesawaran pada Kamis (13/4/23). Kunjungan Zulkifli Hasan adalah dalam rangka pelaksanaan pasar murah Di Bumi Andan Jejama. Bupati Dendi mengucapkan selamat datang di Kabupaten Pesawaran dan menyambut baik atas diselenggarakannya pasar murah hari ini. “ Selamat datang […]

Loading

Baca Selengkapnya

Dinas Ketahanan Pangan Kabupaten Pesawaran Sidak Pasar

Pesawaran (LV) – Dinas Ketahanan Pangan Kabupaten Pesawaran lakukan sidak pasar di Pasar Kedondong Kecamatan Kedondong pada Rabu (12/4/2023). Plt. Kepala Dinas Ketahanan Pangan Kabupaten Pesawaran, Hendra Sulistianto menjelaskan sidak ini untuk memonitoring ketersediaan, keamanan, dan harga harga sembilan bahan pangan pokok di pasar rakyat menjelang Hari Besar Keagamaan Nasional (HBKN)  Hari Raya Idul Fitri […]

Loading

Baca Selengkapnya

Dinas Perhubungan Pesawaran Akan Melakukan Penertiban kendaraan angkutan

PESAWARAN (LV) – Dinas Perhubungan Kab. Pesawaran akan melaksanakan Pengawasan dan Penertiban kendaraan angkutan Barang/orang. Hal ini dijelaskan Kadis Perhubungan, Ahmad Syafei demi menekan terjadinya kecelakaan lalu lintas dan untuk mengurangi kerusakan jalan yang di akibatkan karena kendaraan angkutan barang yang berukuran lebih dan muatan lebih (ODOL) di wilayah Kabupaten Pesawaran. Ahmad Syafei mengatakan Pengawasan […]

Loading

Baca Selengkapnya

Baksos Percepatan Penurunan Stunting, Kolaborasi TP PKK Pesawaran dan Provinsi

Pesawaran (LV) – Bupati Pesawaran, Dendi Ramadhona didampingi Ketua TP PKK Kabupaten Pesawaran Nanda Indira Dendi bersama Ketua TP PKK Provinsi Lampung, Riana Sari Arinal berikan bantuan dalam rangka Bhakti Sosial Kolaborasi Percepatan Penurunan Stunting. Baksos tersebut dilaksanakan dalam rangka Peringatan HUT Provinsi Lampung ke – 59 di Desa Hanura Kec. Teluk Pandan pada Selasa […]

Loading

Baca Selengkapnya

Bupati Hadiri Baksos PWI Pesawaran

Pesawaran (LV) – Bupati Pesawaran pererat jalinan silaturahmi antara jajaran Pemerintah Daerah dengan jajaran PWI Kabupaten Pesawaran. Hal tersebut diungkapkan Bupati Pesawaran, Dendi Ramadhona didampingi ketua TP PKK Kab. Pesawaran, Nanda Indira Dendi ketika hadir ditengah masyarakat dan insan pers dalam kegiatan Bakti Sosial Ramadhan 1444 H yang diprakarsai oleh PWI Perwakilan Pesawaran di Kantor […]

Loading

Baca Selengkapnya

Bupati Pesawaran pererat jalinan silaturahmi antara jajaran Pemerintah Daerah dengan jajaran PWI

Pesawaran (LV) – Melalui Bakti Sosial Ramadhan 1444 H PWI Kabupaten Pesawaran, Bupati Pesawaran pererat jalinan silaturahmi antara jajaran Pemerintah Daerah  dengan  jajaran PWI Kabupaten Pesawaran. Hal tersebut diungkapkan Bupati Pesawaran, Dendi Ramadhona didampingi ketua TP PKK Kab. Pesawaran, Nanda Indira Dendi ketika hadir ditengah masyarakat dan insan pers dalam kegiatan Bakti Sosial Ramadhan 1444 […]

Loading

Baca Selengkapnya

Dendi Ramadhona dan Ketua HMT Bersilaturahim dengan warga Desa Pampangan

Pesawaran (LV) – Bersilaturahim dengan warga Desa Pampangan Kec. Gedong Tataan Bupati Pesawaran H. Dendi Ramadhona dan Ketua HMT Kab. Pesawaran yang sekaligus Ketua TP-PKK. Kab. Pesawaran Nanda Indira Dendi beserta jajaran Pemkab Pesawaran disambut hangat dan antusias oleh masyarakat. Warga Desa Pampangan menerima Kunjungan Silaturahmi Ramadhan Pemerintah Kabupaten Pesawaran 1444 H / 2023 M […]

Loading

Baca Selengkapnya

Dendi Ajak Masyarat Bijak Gunakan Medsos

Pesawaran (LV) – Bupati Pesawaran, Dendi Ramadhona selain mengajak masyarakat untuk bijak dalam menggunakan medsos dia juga mengajak masyarakat untuk mengisi Ramadhan dengan amalan – amalan supaya bisa mengendalikan diri dari segala nafsu, memupuk kebersamaan, kepedulian sosial dan berempati merasakan penderitaan serta mengulurkan tangan untuk membantu sesama. Hal ini dikatakan Dendi Ramadhona didampingi Ketua HMT […]

Loading

Baca Selengkapnya

Rapat Paripurna Istemewa Penyampaian LKPJ Bupati Pesawaran Paparkan Pencapaian Pembangunan Tahun 2022

Pesawaran (LV) -Salah satu capaian pembangunan di Kabupaten Pesawaran pada Tahun 2022 ialah Opini BPK RI dengan predikat Wajar Tanpa Pengecualian dengan capaian 100 persen. Hal tersebut diutarakan Bupati Pesawaran, Dendi Ramadhona saat Rapat Paripurna Istimewa Penyampaian “Laporan Keterangan Pertanggung jawaban Bupati Pesawaran Tahun Anggaran 2022, di Gedung DPRD Kab. Pesawaran pada Jumat, (31/3/23). Dihadapan […]

Loading

Baca Selengkapnya

Dendi Ramadhona Berikan Bantuan Kepada Masyarakat dan Anak Yatim Piatu Serta Kaum Dhuafa

Pesawaran (LV) – Bupati Pesawaran H. Dendi Ramadhona S.T., M.Tr. I.P. kunjungi masyarakat dan memberikan bantuan kepada anak yatim piatu, kaum dhuafa serta masjid di Desa Rejo Agung Kec. Tegineneng, Senin (27/3/23). Pemberian bantuan tersebut kata Dendi adalah bentuk kepedulian Pemkab Pesawaran bersama Baznas Kab. Pesawaran yang bertepatan dengan bulan Ramadhan 1443 H / 2023 […]

Loading

Baca Selengkapnya