Dinas Lingkungan Hidup Mesuji Membuka Layanan Pengaduan Lampu penerangan

Dinas Lingkungan Hidup Mesuji Membuka Layanan Pengaduan Lampu penerangan

MESUJI, (LV) Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten membuka layanan pengaduan lampu penerangan jalan umum (PJU) yang ada di sepanjang wilayah Kabupaten Mesuji. Hal tersebut diungkapkan oleh Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Mesuji, Agung Subandara saat ditemui di ruang kerjanya, Rabu (28/09/2022). Agung menjelaskan hal tersebut merupakan salah satu inovasi yang ada pada Bidang Pengendalian Pencemaran dan […]

Loading

Baca Selengkapnya
Bupati Mesuji Hadiri Panen raya Desa Tlogorejo

Bupati Mesuji Hadiri Panen raya Desa Tlogorejo

Mesuji, (LV) Bupati Mesuji hadiri panen raya padi MT tahun 2022 di lokasi kegiatan pengembangan petani produsen benih tanaman pangan yang berada di desa Tlogorejo Kecamatan Rawajitu Utara kabupaten Mesuji.Selasa 20/09/22. Dalam sambutannya Bupati Mesuji Sulpakar menyampaikan kita harus memajukan perekonomian masyarakat dalam sektor pertanian bukan hanya berperan menyediakan bahan pangan tetapi juga menjadi penopang […]

Loading

Baca Selengkapnya
Penjabat Bupati Mesuji Menyerahkan secara simbolis BLT – BBM

Penjabat Bupati Mesuji Menyerahkan secara simbolis BLT – BBM

Mesuji, (LV) Penjabat Bupati Mesuji menyerahkan secara simbolis Bantuan Langsung Tunai (BLT – BBM) dan Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) Kemensos di Kantor Pos Brabasan, Tanjung Raya, Mesuji, Rabu (14/09/22). Penjabat Bupati Sulpakar dalam sambutannya mengatakan, bahwa penyaluran BLT BBM hari ini dibarengkan dengan Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) yang diberikan dalam wujud uang tunai […]

Loading

Baca Selengkapnya
Pemkab Mesuji Tangani MoU Perbaikan jalan Simpang Penangkis

Pemkab Mesuji Tangani MoU Perbaikan jalan Simpang Penangkis

Mesuji, (LV)- Ditandai dengan penandatangan Memorandum of Understanding (MoU) hari ini antara Pemerintah Kabupaten Mesuji (Bupati Sulpakar) dengan PT Russelindo Putra Prima (General Manager Ir Asriadi). MoU atau Nota Kesepahaman/Kesepakatan ini terkait dengan perbaikan jalan Simpang Penangkis, Mesuji Timur, yang selama ini memang sangat diharapkan masyarakat. Kedua belah pihak, yakni Pemkab Mesuji dan PT Russelindo […]

Loading

Baca Selengkapnya
Kompetisi Mesuji Berjaya kembali digelar

Kompetisi Mesuji Berjaya kembali digelar

Mesuji, (LV)- Kompetisi Mesuji Berjaya (KMB) kembali digelar kini memasuki putaran ke-6 Acara yang dilaksanakan di lapangan sepakbola Desa Muara Tenang, Kecamatan Tanjung Raya pada Minggu, 28/8/2022 diikuti 32 klub sepakbola lokal yang ada di Kabupaten Mesuji. Pembukaan KMB di lapangan sepak bola Muara tenang, dibuka oleh Kepala Desa Muara tenang KHamdani saat pertandingan perdana […]

Loading

Baca Selengkapnya
BKKBN Mesuji Menggelar Lomba Senam Kreasi Bangga Kencana

BKKBN Mesuji Menggelar Lomba Senam Kreasi Bangga Kencana

Mesuji, (LV)- Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Kabupaten Mesuji, menggelar lomba senam Kreasi Bangga Kencana. Kamis (25/08/2022) Lomba yang digelar di wisata Taman Pelangi Desa Sungai Cambai Kecamatan Mesuji Timur Kabupaten Mesuji dihadiri Kepala Badan BKKBN, Polsek Mesuji Timur, Kapus Margojadi, Kapus Tanjung mas Makmur, Kepala Desa Sungai Cambai, dan kader KB peserta […]

Loading

Baca Selengkapnya

Juara Lomba SMPN 3 Mesuji Peroleh Piagam

Mesuji, (LV) Sekolah Menengah Pertama (SMP) Negeri 3 Mesuji, Desa Buko Poso, Kecamatan Way Serdang, Kabupaten Mesuji, Lampung, turut memeriahkan HUT RI Ke-77. Kepala SMPN 3 Mesuji, Karnain Efendi, S.Pd., mengatakan, kegiatan ini adalah salah satu bentuk rasa syukur kita atas kemerdekaan Republik Indonesia. “Dengan merayakan HUT ke-77 RI, memupuk jiwa sportivisme pada anak- anak, […]

Loading

Baca Selengkapnya