RTIK Mesuji Gelar Seminar Literasi Digital Pelajar Tangkal Hoax
Mesuji, (LV)- Relawan Teknologi Informasi dan Komunikasi (RTIK) Kabupaten Mesuji bersama Jawara Internet Sehat masuk Sekolah menggelar kegiatan Pelajar Mesuji Tangkal Hoax dengan tema “Dengan Jawara Kita Tangkal Hoax Pada Dunia Pendidikan” di Sekolah Menengah Kejuruan Negeri (SMK) Negeri 01 Tanjung Raya, Selasa (25/10/2022). Turut hadir pada kegiatan tersebut sebagai salah satu pemateri Kepala Dinas […]