Ratusan Elemen masyarakat di Lampura gelar Aksi Putar Balik Mobil Batu Bara

Ratusan Elemen masyarakat di Lampura gelar Aksi Putar Balik Mobil Batu Bara

Lampung Utara (LV) – Ratusan Elemen masyarakat Lampung Utara (Lmapura) yang tergabung dari berbagai ormas melaksanakan aksi putar balik kendaraan batu bara yang bertempat di Desa Ulek Rengas, Kecamatan Abung Tinggi, Jum’at (14/3/2025) Berdasarkan pantauan, ada sekitar 10 mobil batu bara putar balik selama aksi berlangsung dari pukul 09.00 wib sampai seterusnya. R. Davinsi, S.H […]

Loading

Baca Selengkapnya

Ketua PWI Lampura Hadiri Telekonferensi Polri dan Media

Lampung Utara (LV)- Ketua Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Lampung Utara (Lampura), Evicko Guantara menghadiri acara telekonferensi berbuka bersama Kapolri, Kapolda, dan Kapolres bersama pers di ruang rekonfu Mapolres Lampura, Kamis 13 Maret 2025, pukul 17.00 Wib Kapolres, AKBP Deddy Kurniawan usai telekonferensi menjelaskan kegiatan telekonferensi Kapolri dan Pers se-Indonesia merupakan kegiatan nyata Polri bersama media […]

Loading

Baca Selengkapnya
Polres Lampura Dalami Kelangkaan Elpiji 3kg dan Minyak Kita

Polres Lampura Dalami Kelangkaan Elpiji 3kg dan Minyak Kita

Lampung Utara (LV)- Polres Kabupaten Lampung Utara sedang mendalami kelangkaan Gas Elpiji 3kg. Meski baru di isu distribusi ke luar daerah, namun tidak menutup kemungkinan juga informasi lainnya. Apalagi saat ini masyarakat tengah melaksanakan ibadah puasa, ditengah bulan penuh keberkahan. Belum lagi kondisi perekonomian, disaat hasil panen singkong petani tidak diterima di lapak maupun pabrik. […]

Loading

Baca Selengkapnya
Safari Ramadhan, Wakil Bupati dan Wakil TP-PKK Lampura berikan Santunan Kepada Anak Yatim dan Lansi

Safari Ramadhan, Wakil Bupati dan Wakil TP-PKK Lampura berikan Santunan Kepada Anak Yatim dan Lansi

Lampung Utara (LV) – Wakil Bupati Lampung Utara Romli didampingi Wakil Ketua TP-PKK Beti Vivi Yanti bersama Forkopimda Safari Ramadan bertempat di Masjid Nurul Iman, Desa Negara Ratu, Kecamatan Sungkai Utara, Rabu (12/3/2025) Terlihat Hadir Organisasi Perangkat Daerah, Instansi Vertikal, Camat Sungkai Utara, Kepala Desa, Perangkat Desa, Tokoh Agama, tokoh Pemuda dan masyarakat. Pada kesempatan […]

Loading

Baca Selengkapnya
1000 Takjil Dibagikan, PWI Lampung Utara Gelar Buka Bersama

1000 Takjil Dibagikan, PWI Lampung Utara Gelar Buka Bersama

Lampung Utara (LV)- Masyarakat yang melintas di depan Balai Wartawan Effendi Yusuf, Jalan Veteran, Kelurahan Tanjungaman, Kecamatan Kotabumi Selatan, Kabupaten Lampung Utara, serbu takjil yang dibagikan pengurus dan anggota Persatuan Wartawan Indonesia (PWI), Lampung Utara (Lampura), Rabu 12 Maret 2025, sekira pukul 16.30 WIB. Bendahara PWI, Ria Okta Sari menjelaskan kegiatan yang diselenggarakan pihaknya adalah […]

Loading

Baca Selengkapnya
Bupati Lampung Utara Lakukan Pengecekan Ruangan di Sekretariat Daerah

Bupati Lampung Utara Lakukan Pengecekan Ruangan di Sekretariat Daerah

Lampung Utara (LV) – Bupati Lampung Utara, Hamartoni Ahadis bersama jajaran melakukan pengecekan ruangan di beberapa bagian Sekretariat Daerah Kabupaten Lampung Utara pada Rabu (12/3/2025). Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan kondisi ruangan serta mendukung peningkatan efektivitas kerja di lingkungan Sekretariat Daerah. Dalam kunjungannya, Bupati meninjau berbagai fasilitas, kebersihan, serta kenyamanan tempat kerja guna meningkatkan pelayanan […]

Loading

Baca Selengkapnya
PWI Lampung Utara Berbagi 1000 Takjil dan Buka Puasa Bersama

PWI Lampung Utara Berbagi 1000 Takjil dan Buka Puasa Bersama

Lampung Utara(LV)- Bulan ramadhan merupakan bulan penuh berkah dimana banyak umat muslim berlomba-lomba melakukan kebaikan. Tak terkecuali, Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Lampung Utara akan membagikan 1000 paket takjil kepada masyarakat di depan Balai Wartawan Effendi Yusuf Kotabumi. “Besok hari Rabu 12 Maret PWI akan membagikan 1000 paket takjil gratis untuk masyarakat,” ungkap Bendahara PWI Lampung […]

Loading

Baca Selengkapnya
Bupati Dukung Penuh Percepatan Sertifikasi tanah melalui Program PTSL

Bupati Dukung Penuh Percepatan Sertifikasi tanah melalui Program PTSL

Lampung Utara (LV)- Bupati Lampung Utara, Hamartoni Ahadis didampingi Wakil Bupati Lampung Utara, Romli, menerima audiensi Kepala Kantor Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) Kabupaten Lampung Utara beserta jajaran di Ruang Tamu Bupati, Selasa (11/03/2025). Dalam pertemuan ini, berbagai isu strategis terkait pertanahan di Kabupaten Lampung Utara menjadi fokus pembahasan. Salah satu agenda utama […]

Loading

Baca Selengkapnya
Rahmat Mirzani Djausal lakukan Peletakan Batu Pertama Ruas Jalan Provinsi Di Desa Surakarta

Rahmat Mirzani Djausal lakukan Peletakan Batu Pertama Ruas Jalan Provinsi Di Desa Surakarta

Lampung Utara, (LV) – Gubernur Lampung Rahmat Mirzani Djausal melakukan peletakan batu pertama di Desa Surakarta, Kecamatan Abung Timur, Lampung Utara (Lampura) pembangunan Infrastruktur ruas jalan Provinsi Kotabumi sampai Bandar Abung. Senin (10/3/2025) Ada beberapa agenda kegiatan dalam kunjungan Gubernur Lampung, Rahmat Mirzani Djausal, yakni pelatakan batu pertama di lanjutkan dengan Bansos di Kecamatan Kotabumi, […]

Loading

Baca Selengkapnya

Wabup Lampura Buka Pesatren Kilat di SMPN 7 Kotabumi

Lampung Utara, (LV) – Pemerintah Kabupaten Lampung Utara mendukung penuh kegiatan Pesantren Kilat Ramadhan 1446 H yang diselenggarakan oleh SMP Negeri 7 Kotabumi sebagai bagian dari upaya pembinaan karakter islami dan peningkatan pemahaman keagamaan bagi para siswa. Wakil Bupati Lampura Romli menyampaikan apresiasi atas inisiatif sekolah dalam menyelenggarakan kegiatan ini dan menekankan pentingnya pendidikan agama […]

Loading

Baca Selengkapnya