Bupati dan Kapolres Lampura Tinjau Warga Terdampak Banjir
Lampung Utara (LV)- Puluhan rumah yang berada di Kelurahan Cempedak dan Sribasuki, Kecamatan Kotabumi, Lampung Utara (Lampura) terendam banjir akibat curah hujan tinggi yang terjadi beberapa hari belakangan. Berdasarkan pantauan Bupati Lampura, Hamartoni Ahadis bersama Kapolres, AKBP Deddy Kurniawan, Sekertaris BPBD Herwan berserta jajarannya melakukan peninjuan lokasi banjir guna melihat langsung warga terdampak banjir. Bupati […]