Polsek Dente Teladas Identifikasi dan Olah TKP Peristiwa Penemuan Mayat Mengapung di Rawa

Tulang Bawang- Polsek Dente Teladas melakukan identifikasi dan olah tempat kejadian perkara (TKP) peristiwa penemuan sesosok mayat berjenis kelamin laki-laki mengapung di rawa. Kapolres Tulang Bawang AKBP Andy Siswantoro, SIK, melalui Kapolsek Dente Teladas AKP Rohmadi, SH, mengatakan peristiwa penemuan mayat tersebut terjadi hari Kamis (19/11/2020), sekira pukul 14.30 WIB, di rawa yang berada di […]

Baca Selengkapnya

Pelaku Tertangkap Tangan Saat Hendak Mengangkut Karet Hasil Curian

Lampung Utara, lampungvisual.com- Seorang terduga pelaku pencuri karet inisial JH (43) Warga Desa Talang Bojong Kecamatan Kotabumi Kabupaten Lampung Utara tertangkap tangan oleh pemilik saat hendak mengangkut Karet hasil curiannya (TKP)di kebun milik korban Nopriansyah (23) Desa Talang Bojong Kecamatan Kotabumi Lampung Utara, yang juga merupakan tetangga pelaku pada Sabtu (14/11/2020) sekira pukul 24.30 wib […]

Baca Selengkapnya

Kepolisian Sektor Rambang Lubai Tangkap DPO Curas

Muara Enim, Sumsel- Kepolisian Sektor (Polsek) Rambang Lubai melakukan penangkapan kasus target operasi (TO) Sikat Musi Tahun 2020 dengan mengamankan satu orang laki-laki bernama Mujianto (45) warga Kecamatan Lubai Ulu Kabupaten Muara Enim. Pelaku merupakan DPO pencurian dengan kekerasan (curas) yang terjadi di warung milik korban Wawan Sukriawan yang berada di Desa Prabumenang Kecamatan Lubai […]

Baca Selengkapnya

Siswa SMP IT Insan Robani Dapatkan Perlakuan fisik Sejumlah Wali Murid Temui Pihak Sekolah

Lampung Utara, lampungvisual.com- Sejumlah Siswa yang sedang duduk dibangku Sekolah Menengah Pertama (SMP) Islam Terpadu Insan Robani kelas VII (Tujuh) mendapatkan perlakuan yang kurang menyenangkan dari kakak kelasnya yakni kelas VIII (Delapan). Pasalnya, mereka selalu mendapatkan perundungan seperti kekerasan fisik disertai pengancaman. “Kami sering dimintai uang sama kakak kelas, mulai dari Rp. 1000 rupiah sampai […]

Baca Selengkapnya

Pembongkaran Sejumlah Rumah di Desa Dalam Menuai Kritik Warga

Muara Enim,Sumsel- Penggusuran lahan sebelah rumah yang akan dipergunakan menjadi lokasi pasar di Desa Dalam, kecamatan Belimbing, Kabupaten Muara Enim menuai kritik dari masyarakat rumahnya dibongkar. Salah satu warga Dahlan mengatakan kepada awak media, Jum’at (13/11) pihaknya memang sudah mendapatkan surat dari Pemerintah Desa untuk pembongkaran rumah pada bulan oktober lalu, namun diminta di ukur […]

Baca Selengkapnya

Dua Pelaku Curat Diamankan Polsek Abung Barat

Lampung Utara,lampungvisual.com- Dua remaja pelaku tindak pidana pencurian barang dan uang milik salah seorang Pegawai Negeri Sipil (PNS) yang terjadi di salah atu rumah makan di Lampung Utara berhasil diringkus personel Polsek Abung Barat Polres Lampung Uara Polda Lampung. Kapolres Lampung Utara, AKBP Bambang Yudho Martono, S.I.K., M.Si. melalui Kapolsek Abung Barat, Iptu Ono Karyono, […]

Baca Selengkapnya

Jadikan Rumah Makan Tempat Transaksi Narkotika, Seorang Buruh Ditangkap Satresnarkoba Polres Tulang Bawang

Tulang Bawang , LV – Seorang pria berinisial EK (44), warga Simpang Penawar, Kampung Agung Dalam, Kecamatan Banjar Margo, Kabupaten Tulang Bawang, ditangkap oleh Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polres Tulang Bawang. “Pria yang kesehariannya berprofesi sebagai buruh ini, ditangkap oleh petugas kami hari Rabu (11/11/2020), sekira pukul 01.00 WIB, di Rumah Makan (RM) Lestari yang […]

Baca Selengkapnya

Polsek Banjar Agung Tangkap Tiga Pelaku Yang Sedang Asyik Pesta Narkotika

Tulang Bawang- Polsek Banjar Agung berhasil mengungkap tiga pelaku yang sedang asyik mengkonsumsi narkotika jenis sabu yang terjadi di wilayah hukumnya. Kapolres Tulang Bawang AKBP Andy Siswantoro, SIK melalui Kapolsek Banjar Agung AKP Devi Sujana, SH, SIK, MH, mengatakan tiga pelaku tersebut ditangkap hari Selasa (10/11/2020), sekira pukul 21.00 WIB, di sebuah warung yang berada […]

Baca Selengkapnya

Sekilas Fenomen Pemberhentian Tiga Tenaga Kerja Keamanan di PUPR Tubaba

Tulang Bawang Barat- Tiga tenaga kerja keamanan Dinas PUPR Kabupaten Tulangbawang Barat, meminta pertimbangan atas pemberhentian mereka. Tiga tenaga kerja tersebut di antaranya Ansori, Subuh dan Riduan, yang bekerja menjadi keamanan di Kantor tersebut sejak tahun 2017. Hal itu dikatakan Ansori di Dayamurni. Jum’at 06/11/2020. Menurut Anshori pemberhentian itu secara sepihak dan gaji pun yang […]

Baca Selengkapnya