Cara Mempercantik Rumah Tanpa Budget Tinggi

KET-FOTO (IST)
OPINI DAN PUISI
KET-FOT (IST)

Bunga krokot atau nama latinnya Moss Rose ini memiliki warna bunga yang sangat indah dan beragam. Tanaman ini sering tumbuh di pekarangan rumah sehingga banyak orang mengira tanaman ini sebagai gulma atau tanaman liar. Bunga krokot sangat cocok ditanam oleh pemula karena bunganya tidak mudah mati dan mampu bertahan hidup tanpa banyak perawatan. Ada beberapa orang yang menyebut bunga krokot dengan nama bunga pukul sembilan karena bunga ini mekar sekitar pada jam sembilan atau jika sudah terkena sinar matahari. Yap, bunga ini hanya bisa mekar jika terkena paparan sinar matahari. Saking mudahnya bunga ini bisa ditanam tanpa akar alias di potek lalu ditanam langsung pun bisa tumbuh. Bunga krokot juga bisa ditanam dalam wadah yang berisi air. Harga bunga ini pun bisa dibilang cukup murah, mulai dari Rp 5 ribu saja Anda sudah bisa mendapatkan bunga secantik ini.

2. Lidah Mertua (Sansevieria)

Tanaman hias yang satu ini mungkin sudah sangat familiar di telinga kita. Lidah mertua atau dengan nama latin Sansevieria ini merupakan tumbuhan tropis yang berasal dari Afrika Barat. Tanaman yang memiliki daun memanjang dengan kombinasi warna dan corak yang cantik ini ternyata juga dipercaya mampu menyerap radiasi yang dipancarkan dari perangkat elektronik. Sehingga tanaman ini cocok ditanam di dalam ruangan yang ada perangkat elektroniknya. Tanaman ini dapat hidup tanpa paparan sinar matahari secara langsung. Lidah mertua ini bisa Anda dapatkan dengan merogoh uang mulai dari Rp 10 ribu an saja.

3. Suplir

Loading