Babinsa Embaloh Hulu Hadiri Pelatihan Kader Posyandu

TMMD

Embaloh Hulu – Kegiatan Pelatihan Kader Posyandu yang dihadiri oleh Babinsa Koramil 1206 – 05 /Embaloh Hulu, Kopda Robertus yang dilaksanakan di Puskesmas Desa Lengan Baru, Kecamatan Embaloh Hulu, Kabupaten Kapuas Hulu. Sabtu (22/05/2021)

Pelatihan Kader kesehatan merupakan kegiatan dalam rangka mempersiapkan kader kesehatan agar mau dan mampu berperan serta dalam mengembangkan program kesehatan di desanya.

Loading