Anggota TNI Jadi Asisten Pasang Batako di Pelataran Masjid Baitul Muttaqin

TMMD

Selain merelakan dirinya menjadi asisten pemasangan batako, anggota TNI tersebut juga nampak begitu cermatmemperhatikan tahap demi tahap cara pemasangan lantai batakonya. Ternyata dia berharap bisa belajar dari apa yang dilakukan oleh warga tersebut.

Loading